Mengapa Merokok Bisa Mengakibatkan Penuaan Dini Pada Kulit Berikut Penjelasannya

Asap tembakau mengandung lebih dari 7.000 bahan kimia dan senyawa. Menurut Action on Smoking and Health (ASH), beberapa studi menunjukkan bahwa merokok dapat meningkatkan risiko penuaan dini pada kulit. Kulit merupakan organ terbesar pada tubuh manusia. Salah satu efek merokok yang paling terlihat adalah pada penampilan kulit.

Kulit yang terpapar asap tembakau sering tampak kusam dan pucat. Orang yang merokok pada usia 40-an sering memiliki jumlah kerutan yang sama dengan mereka yang tidak merokok pada usia 60-an.

Kerusakan kulit akibat merokok mungkin tidak langsung terlihat, tetapi dampaknya pada penampilan kulit biasanya mulai terlihat pada usia 20-an atau 30-an. Terus ikuti artikel ini untuk memahami lebih lanjut bagaimana merokok dapat menyebabkan penuaan dini pada kulit.

By admin